Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Palembang menolak gugatan perusahaan batubara bermasalah, yang IUP-nya dicabut Pemerintah Sumatera Selatan. Kali ini, gugatan PT. Andalas Bara Sejahtera yang ...
Puluhan rumah di Dusun Sumberlangsep, Lumajang hilang karena terkubur lahar Gunung Semeru. Bagaimana nasib warganya?
Pagar kawat listrik mulai jadi ancaman bagi keberadaan gajah di Jambi. Awal Mei lalu, satu gajah betina mati tersengat pagar listrik di perkebunan sawit warga di Desa Buit Pamuatan, Kecamatan Serai ...
Sejak 2010, Indonesia sudah mulai mengembangkan pengelolaan berbasis ekosistem (ecosystem approach to fisheries management/EAFM). Konsep tersebut mulai diperkenalkan kepada dunia oleh Organisasi ...
Di Pegunungan Arfak, udara terasa dingin. Ketinggiannya mencapai 2.955 meter diatas permukaan laut. Dua danau kembar dataran tinggi tersaji. Namanya Anggi Gigi dan Anggi Gita (sebutan lainnya Anggi ...
Tris Widiatmoko merupakan pendiri Bangoan Bumi Lestari, pusat pengumpulan botol plastik bekas tipe polyethylene terephthalate [PET] di Desa Bangoan, Kecamatan Kedung Waru, Kabupaten Tulungagung, Jawa ...
Abdullah (45) tak kuasa menahan air mata. Sesekali, sudut mata basahnya diseka ujung leher kemejanya. “Saya tidak bisa bicara lagi. Saya Sedih. Semua yang saya tanam habis. Apa maksud perusahaan ini,” ...
Lansekap Sungai Puteri, Kecamatan Matan Hilir Utara, Ketapang, Kalimantan Barat terancam hancur. Perusahaan yang bercokol, terus membuka hutan gambut yang merupakan habitat orangutan Kalimantan ini, ...
Sebagai pimpinan adat Kasepuhan Karang, Jaro Wahid, masih ingat saat dimana dia harus mengambil keputusan penting untuk masyarakatnya. Meski secara bergenerasi mereka de facto telah tinggal bermukim ...
Masyarakat adat Ammatoa Kajang, Sulawesi Selatan, hidup selaras dengan hutan. Hutan keramat yang disebut borong karrasa tak bisa diakses secara luas oleh masyarakat, hanya dimasuki untuk kepentingan ...
Hutan Perempuan, begitu nama hutan di Kampung Enggros, Papua. Ia kawasan hutan mangrove yang dirawat para perempuan kampung dengan kearifan lokal. Sayangnya, hutan mangrove kini alami beragam ...
Padat Karya Penanaman Mangrove (PKM) jadi salah satu program pemulihan ekonomi nasional (PEN) yang dilakukan oleh Kemenko Marves, KLHK dan KKP di 34 provinsi Pemerintah menyebut akan mendorong ...